i
Belakangan ini sangat marak beredar ijasah Palsu, bahkan sampai Wisuda abal-abal pun baru-baru ini sudah mulai terkuak ke media. Adapun maraknya wisuda abal-abal belakangan ini karena pada penyelenggara lembaga pendidikan tersebut atau oknum yang tidak mematuhi peraturan dari Kemendikbud.